Buku Ekologi Vegetasi : Tujuan & Metode - Karya Dieter Mueller Dombois & Heinz Ellenberg
s
Book 5

Ekologi Vegetasi : Tujuan & Metode

Reviews (0 / 5)

by Dieter Mueller Dombois & Heinz Ellenberg

About this edition
Ekologi vegetasi dapat diartikan sebagai kafian tentang vegetasi (komunitas tumbuhan). Di Eropa daratan kajian tentang vegetasi dikenal dengan berbagai istilah, yang pada dasarnya adalah sosiologi rumbuhan (fitososiologi) dengan tujuan akhir mengklasifikasi vegetasi meniadi berbagai satuan Di lnggris clan Amerika Serikat (Anglo-Amerika), kajian tentang vegetasi terfokus pada hubungan antara vegetasi dan faktor lingkungannya. dan dikenal dengan istilah sinekologi. Integrasi antara konsep dan metode penelitian Eropa daratan dan Anglo- Amerika itu menghasilkan kajian ekologi vegetasi yang disajikan dalam buku ini. Dalam kajian ekologi vegetasi, kedua metode itu dapat diterapkan secara terpadu dan saling melengkapi. Ekologi vegetasi mencakup kajian tentang variasi vegetasi sehubungan dengan sebaran geografi dan kajian tentang perkembangan perubahan dan stabilitas vegetasi dalam konteks waktu. Bagi para mahasiswan, pengajar, dan pakar, buku ini dapat menjadi inspirasi dan landasan untuk penelitian vegetasi.
Details

Similar Books