Buku Doa Harian Pekerja - Karya TIM REDAKSI OBOR
s
Book 5

Doa Harian Pekerja

Reviews (0 / 5)

by TIM REDAKSI OBOR

About this edition
Doa-doa yang disediakan dalam buku ini ter­masuk doa tetap yang hendak kita persembahkan secara rutin, setiap hari, kepada Tuhan. Doa-doa ini khu­sus dipersembahkan untuk keluarga dan karyawan-karyawati Katolik, dengan suatu harapan, sebelum memulai dan mengakhiri aktivitas setiap harinya, kita selalu melewatinya dengan doa, entah pada pagi hari ataupun pada malam hari sebelum beranjak tidur. Doa-doa ini juga sangat bagus digunakan secara bersama-sama sebagai satu keluarga atau sebagai satu komunitas pekerja: di kantor, di sekolah, atau di tempat kerja mana pun. Ingatlah selalu bahwa doa itu punya kuasa untuk memengaruhi hari-hari kita dan bagai anak tangga yang disusun dari bumi menuju surga, doa-doa kita menjadi tangga menuju surga. Mulailah berdoa hari ini juga, bersama buku kecil ini. Doa-Doa Dasar [ Tanda Salib, Bapak Kami, Salam Maria, Kemuliaan, Syahadat Singkat, Doa Pengakuan Dosa, Doa Iman, Doa Tobat ] Doa-Doa Pujian [ Terpujilah, Pujian Bagi Allah Bapa, Pujian Pagi Kepada Hati Terkudus Yesus, Pujian Malam Kepada Hati Terkudus Yesus, Doa kepada Roh Kudus ] Doa Harian [ Doa persembahan Pagi, Doa Sebelum Bekerja, Doa Mohon Berkat Atas Pekerjaan, Doa Setelah Bekerja, Doa Sebelum Makan, Doa Sesudah Makan, Doa Sebelum Tidur, Doa Persembahan Malam ] Doa-Doa untuk Keperluan Khusus [ Doa Pengharapan, Doa Bimbingan, Doa Penyerahan Diri Kepada Bunda Maria, Doa Ulang Tahun, Doa Kasih, Doa Cinta Kasih, Doa Seorang Ibu, Doa untuk Anak, Doa Suami-Istri, Doa untuk Orangtua, Doa untuk Keluarga, Doa Tanggung Jawab, Doa Mohon Kerukunan, Doa Mohon Kesabaran, Mohon Doa Malaikat Pelindung, Mohon Doa Santo/santa, Doa untuk Orang yang Dikasihi, Doa untuk Orang yang Menderita, Doa untuk Anggota Keluarga yang Sudah Meninggal, Doa Arwah, Doa Dalam Kesepian, Doa Dalam Kesusahan, Doa Dalam kebimbangan, Doa Dalam Kesesakan, Penyerahan Keluarga kepada Tuhan yesus, Doa Pasrah, Doa Mukjizat ] Detail Penulis tim penyusun obor Jumlah Halaman 68 Penerbit Penerbit obor Tanggal Terbit 2022 Berat 50 g ISBN 9789795659198 Lebar 10, 5 cm Bahasa Indonesia Panjang 15,5 cm
Details
  • Jumlah Halaman

    68

    Penerbit

    Obor Penerbit

  • Tanggal Terbit

    30 Jun, 2022

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9789795659198

Similar Books