Buku Detoks Sehat Dengan Jus - Karya Desyana Rostika P
s
Book 5

Detoks Sehat Dengan Jus

Reviews (0 / 5)

by Desyana Rostika P

About this edition
Detoksifikasi alias detox adalah berbagai cara yang Anda lakukan untuk membersihkan tubuh dari "racun". Untuk melakukannya, Anda perlu menerapkan pola hidup sehat dalam jangka waktu tertentu. Secara umum, istilah "racun" dalam diet detoks mencakup hal-hal yang berasal dari luar yang berdampak bagi kesehatan, seperti polutan, logam berat, dan bahan kimia berbahaya. Terdapat berbagai cara untuk mengeluarkan racun dari dalam tubuh, antara lain: - mengonsumsi jus detoks yang terdiri dari buah dan sayuran, - menghindari makanan olahan yang tinggi gula dan garam, - menjalani diet detoks, - berhenti minum kafein untuk sementara waktu, - menjauhi konsumsi alkohol berlebihan, - melakukan aktivitas olahraga secara rutin, hingga - menenangkan hati dan pikiran dengan meditasi. Bagi seseorang yang memiliki berat badan lebih tentu menjadi masalah besar karena ia lebih cenderung terjangkit berbagai macam penyakit. Penyakit-penyakit yang sering menghantui adalah penyakit obesitas, jantung, darah tinggi, stroke, dan diabetes. Penyakit-penyakit tersebut memiliki hubungan yang erat kaitannya dengan masalah berat badan yang berlebih. Penyajian buku ini dibagi menjadi beberapa bagian atau dibagi beberapa bab yang meliputi tentang bagaimana menjaga hidup sehat dengan rajin berolahraga, menjaga pola makan dan asupan gizi, bagaimana menjaga berat badan supaya tetap stabil dengan memperhatikan sumber makanan, mengonsumsi buah dan gaya hidup, serta segala hal tentang manfaat buah, macam-macam buah yang baik untuk diet, didukung dengan resep-resep membuat jus khusus untuk diet yang istimewa. Judul : Detoks Sehat Dengan Jus Penulis : Desyana Rostika P. Rating : Semua Umur Penerbit : Healthy Tanggal Terbit: 22 Januari 2021 Tebal: 197 halaman ISBN: 9786232444935 Berat: 215 gram Dimensi: 19.5 cm x 13.5 cm
Details
  • Jumlah Halaman

    197

    Penerbit

    Healthy

  • Tanggal Terbit

    21 Jan, 2021

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786232444935

Similar Books