Buku Dasar-Dasar pemrograman Java Netbeans Data, UML, Dan Interface - Karya Yuni Sugiarti
s
Book 5

Dasar-Dasar pemrograman Java Netbeans Data, UML, Dan Interface

Reviews (0 / 5)

by Yuni Sugiarti

About this edition
Mengapa menguasai Java sejak dini adalah investasi penting bagi masa depan? Buku ini yang akan mengupas tuntas teknis penggunaan data base, Unified Modelling Language (UML), dan Interface yang dilengkapi contoh studi kasus sistem informasi serta panduan software JAVA NetBeans, baik untuk coding, UML, dan GUI Interface. Selain contoh studi kasus, buku ini menyajikan hasil-hasil penelitian tentang Knowledge Management System, e-Commerce, CRM, dan rancang bangun sistem informasi. Sinopsis buku Java adalah bahasa pemrograman yang berorientasi pada objek, bebas platform, dan dikembangkan oleh sun micro system. Java dapat digunakan pada hampir semua bentuk pengembangan software karena memiliki bahasa yang powerful. Beberapa penggunaan Java pada software diantaranya yaitu pembuatan game, aplikasi desktop. aplikasi web, aplikasi jaringan, serta aplikasi enterprise. Penggunaan Java menjadi keuntungan bagi programmer karena Java memiliki banyak keunggulan seperti berorientasi pada objek, multiplatform, berbasis GUI, dan dapat digunakan pada aplikasi jaringan terdistribusi. Buku Dasar-Dasar Pemrograman Java Netbeans: Data, UML, Dan Interface diperuntukkan bagi Anda yang tertarik dan ingin mulai menjadi programmer atau Anda yang sudah menjadi programmer dan ingin lebih menguasai bahasa pemrograman Java. Informasi lain: Judul: Dasar-Dasar pemrograman Java Netbeans: Data, UML, Dan Interface Penulis: Yuni Sugiarti Jumlah Halaman: 272 Format: Soft Cover Bahasa: Indonesia Tanggal Terbit: 1 Januari 2018 Penerbit: PT. Remaja Rosda Karya Berat: 0.3 kg Dimensi: 23 x 16 cm ISBN: 9786024462284
Details
  • Jumlah Halaman

    273

    Penerbit

    Pt.Remaja Rosda Karya

  • Tanggal Terbit

    31 Dec, 2017

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    SCOOPG195173

Similar Books