Buku Coreldraw X8 Untuk Pemula - Karya Madcoms
s
Book 5

Coreldraw X8 Untuk Pemula

Reviews (0 / 5)

by Madcoms

About this edition
CorelDraw adalah aplikasi pengolah gambar vektor yang banyak digunakan oleh pengguna komputer karena CorelDraw sangat mudah dan memiliki banyak fitur yang dapat digunakan oleh pemula sekalipun. Biasanya, CorelDraw digunakan untuk penerbitan komputer, percetakan dan beberapa area yang membutuhkan proses visual. Setiap pokok bahasan disertai dengan contoh latihan yang akan membantu anda dalam memahami isi materi dan pengaplikasiannya. Seri buku komputer CorelDraw X8 untuk pemula ini sangat cocok digunakan oleh para pelajar dan pemula yang ingin mengenal dan dapat menggunakan CorelDraw X8 dengan baik. Meskipun buku ini lebih dikhususkan untuk para pemula, namun isi materi yang dibahas cukup kompleks, yaitu meliputi: - Pengenalan CorelDraw X8 - Mengolah Toolbox - Mengelola Objek - Mewarnai Objek - Mengelola Objek Teks - Mengolah Efek objek - Memodifikasi Objek - Mengolah efek bitmap - Membuat Deain PIN - Mencetak dokumen Buku ini akan membantu anda mendalami banyak hal terkait dengan aplikasi desain grafis CorelDraw X8 ini. Hal ini juga cocok bagi anda yang ingin berkarir di dunia desain grafis namun masih minim pengetahuan dan latihan dalam menggunakan software desain grafis ini. Buku ini dapat dibeli di Gramedia Store offline maupun online! Judul : CorelDraw X8 untuk Pemula Penulis : Madcoms Penerbit : Andi Offset Tanggal Terbit : 23 Februari 2018 Halaman : 248 Berat : 400 g Panjang : 23 cm Lebar : 16 cm Bahasa : Indonesia
Details
  • Jumlah Halaman

    248

    Penerbit

    Andi Offset

  • Tanggal Terbit

    22 Feb, 2018

    Penulis
    Madcoms
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9789792966329

Similar Books