Buku Pod:Panduan Kasak-Kusuk Di Kaskus - Karya Beranda Agency
s
Book 5

Pod:Panduan Kasak-Kusuk Di Kaskus

Reviews (0 / 5)

by Beranda Agency

About this edition
"""Kenalkah Anda dengan situs karya anak negeri yang saat ini telah berkembang pesat dan memiliki banyak member? Situs itu adalah Kaskus, yakni singkatan dari Kasak-Kusuk. Situs yang pada awalnya dirancang untuk sekedar hobi, kini telah berkembang pesat dan telah memperbaiki performanya hingga membernya semakin dimudahkan untuk mendapatkan informasi seperti berita IT, gosip artis, isu politik, kesehatan, pendidikan, hingga informasi film terbaru. Semua informasi itu terangkum dalam beberapa forum. Bagi Anda yang ingin menjual atau membeli produk, Kaskus telah menyediakan FJB yakni Forum Jual Beli. Buku ini akan mengulas mengenai Kaskus mulai dari sejarah berdirinya, forum dan subforum, cara posting dan thread, penggunaan FJB, forum Groupee, hingga kata-kata sandi yang populer di Kaskus, juga tambahan penjelasan mengenai emoticon khas Kaskus. Dengan bahasa lugas dan to the point, buku ini dapat digunakan sebagai panduan saat menjelajah situs Kaskus. Diharapkan pembaca dapat memanfaatkan fasilitas di Kaskus dengan menjaring komunitas sehingga dapat membangun jaringan bisnis atau pertemanan."""
Details
  • Jumlah Halaman

    123

    Penerbit

    Elex Media Komputindo

  • Tanggal Terbit

    28 Apr, 2014

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    SCOOPG40448

Similar Books