Buku Pod:Motret Makanan Itu Gampang! - Karya Riana Ambarsari
s
Book 5

Pod:Motret Makanan Itu Gampang!

Reviews (0 / 5)

by Riana Ambarsari

About this edition
Benarkah memotret makanan itu gampang? Mengapa foto makanan saya selalu biasa-biasa saja? Apakah jenis kamera berpengaruh besar? Buku Motret Makanan Itu Gampang! Ini akan menjawab semua pertanyaan tersebut. Anda akan dipandu langkah demi langkah memotret makanan dengan budget rendah, alat dan waktu terbatas, namun maksimal hasilnya. Disajikan lengkap mulai dari fotografi dasar, pencahayaan, bermain dengan fokus, angle, komposisi, tata saji hingga alur kerja sesi pemotretan. Puluhan contoh dan behind the scene, plus 40 foto makanan dengan instruksi step-by-step dan diagram pemotretan nya, menggunakan kamera saku dan DSLR. Buku ini akan memperbaiki secara drastis foto-foto para penghobi dan pemula, memperkaya pengetahuan para profesional. Wajib punya. Buku ini sangat cocok bagi anda yang berprofesi sebagai fotografer untuk meningkatkan skill foto Anda, atau Anda yang ingin mempelajari teknik foto dengan memulai melalui foto produk makanan. Daftar Isi Zoom 1: The Food, The Shutter and Me Zoom 2: Basic, Digital, Photography Zoom 3: Food! - Shoot It, It Eat Zoom 4: The Workflow Zoom 5: Foto-Foto Makanan Dengan Kamera Saku Zoom 6: Foto-foto Makanan Dengan Kamera DSLR Detail Buku Judul: Buku Pintar Fotografi: Motret Makanan Itu Gampang! Penulis: Riana Ambarsari Jumlah Halaman: 176 hlm Tahun Terbit: 2015 Penerbit: Elex Media Komputindo ISBN: 9786020263502 Bahasa: Indonesia Berat Buku: 0,220 kg
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Elex Media Komputindo

  • Tanggal Terbit

    04 May, 2015

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    -

Similar Books