Buku Pod:Kerja Bahagia Pensiun Sejahtera - Karya Karsidi
s
Book 5

Pod:Kerja Bahagia Pensiun Sejahtera

Reviews (0 / 5)

by Karsidi

About this edition
"""Tak banyak praktisi Sumber Daya Manusia (SDM) yang mampu menjadi "humas" yang baik, baik bagi diri sendiri maupun bagi orang lain. Lebih langka lagi yang melakukannya dengan cara mengabadikan pengalamannya dalam buku. Di antara mereka, tentulah Karsidi merupakan sosok yang istimewa. Kerja Bahagia Pensiun Sejahtera merupakan bagian dari pengalaman kerjanya selama bertahun-tahun di salah satu BUMN. Hakikat hidup yang sebenarnya adalah mencari kebahagiaan. Bahagia yang seperti apa? Bahagia itu itu sesuatu yang relatif bagi tiap orang. Menjadi apa pun, bahkan menjadi direktur SDM sekalipun, jika tidak pernah merasa bahagia, maka akan terasa sia-sialah hidup ini. Bahagia menjadi inti dari setiap hal yang dilakukan seseorang. Itulah hal yang sering diungkapkan dalam berbagai kesempatan ketika ia mendampingi ribuan karyawan yang melayani para pensiunan Pegawai Negeri Sipil. Intinya, bahagia adalah hal yang paling utama yang akan menjadi tujuan akhir hidup. Dalam karier, mungkin kebahagiaan itu adalah ketika saya bisa bekerja sepenuh hati, kemudian di sisa karier, saya ikut berperan dalam pengelolaan sumber daya dalam pelayanan para abdi negara. Bahagia itu ternyata sederhana. Di tengah lelahnya bekerja, maka hangatnya keluarga adalah penawarnya. Bahagianya hidup berawal dari bahagianya hati. """
Details
  • Jumlah Halaman

    202

    Penerbit

    Elex Media Komputindo

  • Tanggal Terbit

    16 Dec, 2013

    Penulis
    Karsidi
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    SCOOPG31605

Similar Books