Buku 77 Kesalahan Orangtua yang Membahayakan Kesehatan dan Keselamatan Anak dan Cara Mengatasinya - Karya Aprilina Prastari
s
Book 5

77 Kesalahan Orangtua yang Membahayakan Kesehatan dan Keselamatan Anak dan Cara Mengatasinya

Reviews (0 / 5)

by Aprilina Prastari

About this edition
"""Berbahaya atau tidak sih? "¢ Menambahkan garam pada makanan bayi "¢ Minum susu cokelat di malam hari "¢ Membersihkan telinga dengan cotton buds "¢ Memberikan antibiotik saat anak flu "¢ Mengompres dengan air dingin saat anak demam "¢ Memakai jas hujan ponco pada saat naik motor Buku ini memuat 77 hal yang kelihatannya sepele namun bisa membahayakan dalam pengasuhan anak. Tentu, semuanya disertai solusi agar Ayah dan Bunda dapat meminimalkan kecelakaan atau kejadian yang dapat membahayakan anak. Selain memuat cerita dari pengalaman orangtua, juga didukung wawancara dokter, ahli kesehatan, apoteker, dan referensi lainnya."""
Details
  • Jumlah Halaman

    170

    Penerbit

    Gramedia Pustaka Utama

  • Tanggal Terbit

    01 Dec, 2013

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786020300542

Similar Books