Buku Catatan Si Duckbill : Ternyata Hewan Bisa Bersandiwara?! - Karya Ami Hu
s
Book 5

Catatan Si Duckbill : Ternyata Hewan Bisa Bersandiwara?!

Reviews (0 / 5)

by Ami Hu

About this edition
Polisi hewan antusias, Duckbill akan memecahkan kasus lagi! "Kambing Pingsan" merasa putus asa, ingin terjun ke dalam jurang! Tikus oposum kecil yang "mati" secara aneh di dalam rumah hantu?! Mengapa induk burung layang-layang plover berpura-pura terluka untuk memancing musuh datang menyerang? Dan siapa gerangan yang menelepon, memprediksi suatu pembunuhan... Kasus demi kasus misterius dan masih menggantung, ternyata semuanya cuma sandiwara! Apa gerangan tujuannya hewan-hewan itu bersandiwara? Ayo, kita ungkap faktanya bersama Duckbill! Lengkapi seri Catatan Si Duckbill lainnya, di antaranya: 1. Catatan Si Duckbill: Siapa yang Jago berpura-pura 2. Catatan Si Duckbill: Suara dalam Laut 3. Catatan Si Duckbill: Makanan Anak Hewan 4. Catatan Si Duckbill: Liga Tukang Kentut Membaca buku bersama anak memiliki banyak manfaat. Hal ini merangsang perkembangan bahasa dan membaca itu sendiri serta menanamkan kepercayaan diri pada anak. Selain itu juga dapat menciptakan sikap membaca yang positif dan memperluas kecakapan berbicara dan berbahasa. Buku ini cocok untuk anak usia 3-7 tahun. Informasi Buku Judul Buku : Catatan Si Duckbill: Ternyata Hewan Bisa Bersandiwara?! Penerbit : m&c! Penulis : Ami Hu Tanggal Terbit : 18 Maret 2019 Jumlah Halaman : 136 halaman Format Buku : Soft Cover Berat Buku : 230 gram Dimensi : 24 x 18 cm Teks Bahasa : Bahasa Indonesia ISBN : 9786024803483 SKU : 531911036 Harga : Rp64.000
Details
  • Jumlah Halaman

    136

    Penerbit

    m&c!

  • Tanggal Terbit

    17 Mar, 2019

    Penulis
    Ami Hu
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786024803483

Similar Books