Buku Cahaya Ajaib La Ane (4 Dimensi) - Karya Arleen A
s
Book 5

Cahaya Ajaib La Ane (4 Dimensi)

Reviews (0 / 5)

by Arleen A.

About this edition
La Ane sering lupa waktu apabila sedang bermain gasing. Karena hal itu, ibunya melarang La Ane untuk bermain gasing sehingga membuat La Ane sedih dan lari keluar rumah. Ia berkata lebih baik menjadi burung agar bisa bermain dengan bebas dan benar, La Ane berubah menjadi burung. Sekarang ibunya yang sedih. Bisakah La Ane berubah menjadi manusia lagi? Yuk, baca ceritanya. Buku Seri Cerita Rakyat 4 Dimensi karya Arleen A ini merupakan buku cerita rakyat dari bermacam-macam daerah di Nusantara yang dilengkapi dengan gambar 4 dimensi interaktif yang dapat mengasah kemampuan imajinasi anak-anak dengan gambar yang unik dan menarik yang akan membuat anak makin nyaman dalam membaca, terdapat juga aplikasi gratis yang dapat diunduh. Buku ini merupakan bilingual book yang memuat dua bahasa dalam ceritanya, ada juga fakta-fakta seru tentang Nusantara, lho! Selain Cahaya Ajaib La Ane, ada judul lain dalam seri Cerita Rakyat 4 Dimensi ini. Yuk, koleksi semua bukunya! Seri Cerita Rakyat 4D: Cahaya Ajaib La Ane Seri Cerita Rakyat 4D: Kelingking si Pemberani Seri Cerita Rakyat 4D: Langkah Kecil untuk Merpati Seri Cerita Rakyat 4D: Si Cerdik Tutumu Mengusir Raksasa Seri Cerita Rakyat 4D: Kecerdasan Kabil Melawan Ikan Todak Seri Cerita Rakyat 4D: Kata-Kata Baik Nyapu dan Moret
Details
  • Jumlah Halaman

    20

    Penerbit

    KANAK

  • Tanggal Terbit

    08 Jun, 2021

    Penulis
    Arleen A.
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786237576747

Similar Books