Buku Bunga Rampai Hukum & Peradilan - Karya Marni Emmy Mustafa
s
Book 5

Bunga Rampai Hukum & Peradilan

Reviews (0 / 5)

by Marni Emmy Mustafa

About this edition
Lembaga peradilan adalah wahana bagi setiap rakyat yang mencari keadilan untuk mendapatkan haknya sesuai dengan ketentuan hukum yang berlaku. Lembaga peradilan akan melibatkan salah satu konsep kekuasaan negara. Hukum dapat memaksa seseorang untuk menaati tata tertib yang berlaku di dalam masyarakat dan terhadap orang yang tidak menaatinya akan diberikan sanksi yang tegas. Dengan demikian, suatu ketentuan hukum mempunyai tugas berikut. 1. Menjamin kepastian hukum bagi setiap orang di dalam masyarakat. 2. Menjamin ketertiban, ketentraman, kedamaian, keadilan, kemakmuran, kebahagiaan, dan kebenaran. 3. Menjaga jangan sampai terjadi perbuatan "main hakim sendiri" dalam pergaulan masyarakat. Dapat disimpulkan bahwa sesuatu dapat disebut hukum apabila mengandung unsur-unsur: peraturan mengenai tingkah laku manusia dalam pergaulan masyarakat; peraturan itu dibuat dan ditetapkan oleh badan-badan resmi yang berwajib; peraturan itu bersifat memaksa; dan sanksi terhadap pelanggaran peraturan tersebut adalah tegas, dengan karakteristik adanya perintah dan larangan, serta perintah atau larangan tersebut harus dipatuhi oleh semua orang. Sinopsis Prof. Em. Dr. Eddy Damian, S.H: Tulisan-tulisan berupa karya tulis yang ditulis Dr. Hj. Marni Emmy Mustafa, S.H, M.H. sebagai sosok Hakim karir dan Akademisi memiliki dasar-dasar pemikiran dan strategi pelaksanaan hukum yang mempunyai tentang hukum yang baik, benar dan berkeadilan yang seimbang. Detail Format : Soft cover Jumlah halaman : 576 halaman Tanggal terbit : 30 Maret 2016 Penerbit : Alumni Penulis : Marni Emmy Mustafa Panjang : 21 cm Lebar : 15 cm Berat : 0.5200 kg ISBN : 9789794142219 Bahasa : Indonesia
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Alumni

  • Tanggal Terbit

    29 Mar, 2016

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books