Buku Buku Mewarnai Cerita: Mengenal Hewan Ciptaan Allah - Karya Jee Luvina
s
Book 5

Buku Mewarnai Cerita: Mengenal Hewan Ciptaan Allah

Reviews (0 / 5)

by Jee Luvina

About this edition
Buku aktivitas ini mengajak anak-anak untuk mengenal berbagai jenis hewan dengan cara yang menyenangkan. Cerita yang sederhana, beberapa gambar hewan, dan aktivitas menarik di dalamnya mempermudah pemahaman anak tentang peran hewan bagi kehidupan di Bumi. Dengan buku ini anak-anak dapat belajar mengenai mewarnai dengan cara yang menyenangkan dan juga tidak membosankan. Dunia anak-anak adalah dunia yang sangat menyenangkan, penuh warna, ceria dan biarkanlah itu selalu seperti itu. Kegiatan mewarnai pada anak usia dini merupakan aktivitas dasar untuk mereka yang mulai belajar. Namun, untuk mengasah kemampuannya pun dibutuhkan latihan. Buku ini disusun dengan sedemikian rupa agar anak-anak bisa merasa bermain tapi tetap dengan belajar. Buku aktivitas ini tentunya akan membuat anak belajar akan presisi serta kesabaran dalam melakukan suatu hal. Buku ini dirancang untuk melatih ketelitian, ketepatan, kerapian dan mewarnai. Selain itu buku ini dilengkapi dengan gambar warna warni yang menarik sehingga anak-anak tidak akan bosan serta akan membuat anak semakin tertarik dan tekun serta memusatkan perhatiannya dalam melakukan aktivitas ini. Kegiatan ini tentunya tidak hanya akan menyenangkan bagi anak saja, namun juga dapat diasosiasikan untuk kegiatan bersama orang tua dan anak. Buku ini tentu cocok untuk digunakan sebagai media bonding antara ayah bunda dan anak sebagai media menghabiskan waktu bersama dengan belajar sambil bermain. Yuk, belajar mengenal hewan ciptaan Allah sambil bercerita dan mewarnai bersama Malik dan Salma. Informasi lain ISBN : 9786230023828 Lebar : 21 cm Berat : 0.15 kg Tanggal terbit : 17 Feb 2021 Penerbit : Elex Media Komputindo Jumlah halaman : 32
Details
  • Jumlah Halaman

    32

    Penerbit

    Elex Media Komputindo

  • Tanggal Terbit

    16 Feb, 2021

    Penulis
    Jee Luvina
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786230023828

Similar Books