Buku Bisnis Franchise & Aspek2 Huklumnya - Karya H Moch Basarah S h
s
Book 5

Bisnis Franchise & Aspek2 Huklumnya

Reviews (0 / 5)

by H. Moch. Basarah S.h

About this edition
Bisnis dengan sistem franchise pada dasarnya adalah sebuah metode pendistribusian barang dan jasa kepada masyarakat konsumen. Pemilik metode dinamakan franchisor, sedangkan pihak yang diberi hak untuk menggunakan metode tersebut disebut franchisee. Dengan perkataan lain, franchisee diberi hak untuk menggunakan kumpulan produk, merek dagang, dan sistem bisnis yang diciptakan oleh franchisor. Selain membahas pengaturan metode franchise, baik di Indonesia maupun di negara-negara lainnya, buku ini juga membahas alih teknologi yang terdapat dalam franchise. Pembahasan alih teknologi yang terdapat dalam franchise sangat jarang ditemukan dalam buku-buku yang membahas franchise. Oleh Karena itu, sangat perlu diketahui oleh para pelaku bisnis franchise pentingnya penerapan alih teknologi ini di bidang franchise.
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Pt Citra Aditya Bakti

  • Tanggal Terbit

    31 May, 2021

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9789794149720

Similar Books