Buku Berkas-Berkas Cahaya Kenabian - Karya Muhammad Ahmad Assaf
s
Book 5

Berkas-Berkas Cahaya Kenabian

Reviews (0 / 5)

by Muhammad Ahmad Assaf

About this edition
Allah swt, memberi keistimewaan kepada Nabi Muhammad saw dengan banyak hal yang terpuji, menampakkan melalui tangannya tanda-tanda kekuasaan, dan melebihkannya di atas orang-orang yang dekat dan dicintai-Nya. Allah telah memujinya di dalam Al-Quran dan mengajarkan hal-hal yang belum diketahui. Allah memberinya keistimewaan dengan dapat menyingkap misteri, membuka mata orang yang buta, telinga yang tuli, dan hati yang lalai. Telah datang dari Allah kepada kalian cahaya dan kitab yang nyata. Allah mendukungnya dengan sejelas-jelas argumentasi dan mukjizat-mukjizat yang nyata. Jejak-jejak kehidupan Rasul saw dihimpun dan disusun supaya memberi manfaat dan sebagai pelajaran untuk meneladani Rasulullah saw. Beradab dengan adab Nabawi, mengambil pelajaran dari pelajaran hidup kekasih teragung dan para sahabatnya, dari jiwa-jiwa besar yang lebih mendahulukan cinta Allah diatas segala cinta dan berkorban dengan jiwa dan hartanya demi meraih ridha penciptanya. Jejak-jejak kehidupan Rasulullah saw. yang penuh berkah ini mengajarkan bagaimana puas dengan keridhaan Allah, pemaafan dan rahmat-Nya. Semoga Allah swt. memberi petunjuk kepada umat Islam menuju kebaikan dan kebahagiaan hidup di dunia dan akhirat, membeli inspirasi kepada generasi yang sedang bangkii untuk membuka-buka buku ini demi memetik pelajaran yang akan membawa petunjuk dan membimbing perilaku benar dalam kehidupan. Barang siapa mencari selain Islam sebagai agama maka tidak akan diterima darinya dan dia di akhirat termasuk orang-orang yang rugi. Detail Produk Tebal: 252 Halaman Ukuran/Berat: 15cm/0.2500kg Tanggal Terbit: 2 Juni 2016 Penerbit: Era Adicitra Intermedia Bahasa: Indonesia ISBN: 9786021680308
Details
  • Jumlah Halaman

    252

    Penerbit

    Era Adicitra Intermedia

  • Tanggal Terbit

    01 Jun, 2016

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786021680308

Similar Books