Buku Atlas Global Untuk Sd/Smp/Sma & Umum : 7 Benua 34 Provinsi - Karya Tim Cakrawala Buana
s
Book 5

Atlas Global Untuk Sd/Smp/Sma & Umum : 7 Benua 34 Provinsi

Reviews (0 / 5)

by Tim Cakrawala Buana

About this edition
Bumi merupakan planet yang ditempati oleh makhluk hidup. Dengan persebaran yang sangat luas akan butuh waktu lama untuk kita mengelilingi bumi untuk mengetahui infografis maupun info lainnya mengenai bumi. Tapi beruntunglah kita yang hidup di masa kini, kita tidak perlu jauh untuk dapat melihat persebaran bumi dan seluruh isinya. Saat ini, kita mengenal altas sebagai sarana alternatif yang dapat kita gunakan untuk mengetahui peta dunia dan seluruh isinya. Atlas sendiri merupakan kumpulan peta yang dibukukan yang mana kumpulan-kumpulan peta tersebut dapat mencakup seluruh peta dunia maupun sebagian. Definisi lain mengenai altas yakni atlas merupakan kumpulan-kumpulan dari peta yang kemudian disatukan ke dalam model buku, yang ada kumpulan peta yang tersaji ke dalam bentuk buku tersebut berisikan informasi mengenai geografi batas-batas negara, statistik geopolitik, sosial, agam bahkan ekonomi. Buku Atlas Global karya Tim Cakrawala Buana ini merupakan salah satu atlas yang berguna bagi siswa Sekolah Dasar, Sekolah Menengah Pertama/Atas juga Umum. Buku ini dilengkapi dengan informasi 7 Benua dan 34 Provinsi yang ada di Indonesia. Atlas ini sudah disesuaikan dengan kondisi geografis yang ada, full dengan info grafisnya. Atlas ini dilengkapi dengan informasi mengenai persebaran flora, fauna serta tambang apa saja yang ada di Indonesia. Selain itu, Atlas ini menyajikan informasi profil provinsi beserta lambangnya. Juga terdapat bendera dan lambang negara yang ada di dunia. Yang tidak kalah penting, dalam atlas ini terdapat grafis rambu-rambu lalu lintas yang ada di Indonesia. BONUS: PETA CETAK DUNIA (ukuran A3)
Details
  • Jumlah Halaman

    112

    Penerbit

    Tim Cakrawala Buana

  • Tanggal Terbit

    26 May, 2016

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786026805577

Similar Books