Buku Asesmen Autentik dalam Pembelajaran Bahasa Inggris - Karya Marhaeni
s
Book 5

Asesmen Autentik dalam Pembelajaran Bahasa Inggris

Reviews (0 / 5)

by Marhaeni

About this edition
Buku Asesmen Autentik dalam Pembelajaran Bahasa Inggris membahas mengenai asesmen autentik. Yaitu meliputi kajian bentuk-bentuk utama dari asesmen autentik, yaitu asesmen portofolio, asesmen kinerja, asesmen projek, dan asesmen diri. Buku ini menawarkan pengembangan dan pendalaman wawasan asesmen autentik serta implementasinya dengan mengambil bentuk-bentuk asesmen non-tes dengan menggunakan rubrik, lembar observasi, ceklis, dan deskripsi. Buku ini menggunakan setting dan contoh-contoh asesmen dalam pembelajaran Bahasa Inggris Berbagai instrumen tersebut lebih fleksibel untuk diadaptasi ke dalam bidang studi selain Bahasa Inggris. Sehingga, pembaca dapat mengetahui mulai dari pengertian, tujuan, jenis, kelebihan hingga bagaimana melakukan asesmen autentik tersebut. Sinopsis Buku Tujuan pendidikan bukan sekadar memastikan bahwa peserta didik menguasai pengetahuan yang diberikan di ruang kelas namun juga memastikan bagaimana mereka dapat mengaplikasikan pengetahuan tersebut. Untuk mengetahui kemampuan peserta didik sejauh mana ia dapat mengimplementasikan pengetahuan yang telah diperoleh, maka dibutuhkan sebuah penilaian atau asesmen. Adapun asesmen autentik adalah asesmen yang bertujuan untuk itu. Paradigmanya bukan lagi teacher-centered melainkan student centered, tidak lagi exam culture melainkan learning culture. Buku ini membahas mengenai asesmen autentik. Cakupan utama pembahasan di buku ini meliputi kajian bentuk-bentuk utama dari asesmen autentik, yaitu asesmen portofolio, asesmen kinerja, asesmen projek, dan asesmen diri. Menggunakan setting dan contoh-contoh asesmen dalam pembelajaran Bahasa Inggris, buku ini menawarkan pengembangan dan pendalaman wawasan asesmen autentik beserta implementasinya dengan mengambil bentuk-bentuk asesmen non-tes dengan menggunakan rubrik, lembar observasi, ceklis, dan deskripsi. Berbagai instrumen yang ada dalam buku ini sangat fleksibel untuk diadaptasi ke dalam bidang studi selain Bahasa Inggris. Jadi, melalui buku ini, pembaca dapat mengetahui mulai dari pengertian, tujuan, jenis, kelebihan hingga bagaimana melakukan asesmen autentik. Detail Informasi lain : - Pengiriman : minimal 1 hari kerja - Cover : Soft Cover - Tebal : 191 Halaman - Tanggal Terbit: 6 Juli 2017 - ISBN : 9786024251864 - Penulis: Marhaeni - Penerbit : Raja Grafindo Persada - Berat : 0.25 kg - Dimensi : 23 x 15 cm
Details
  • Jumlah Halaman

    204

    Penerbit

    RajaGrafindo Persada

  • Tanggal Terbit

    05 Jul, 2017

    Penulis
    Marhaeni
  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    SCOOPG174005

Similar Books