Buku Anatomi Dan Fisiologi Untuk Keperawatan - Karya Mustikawati
s
Book 5

Anatomi Dan Fisiologi Untuk Keperawatan

Reviews (0 / 5)

by Mustikawati

About this edition
Anatomi berasal dari bahasa latin yang terdiri atas kata ana dan tomi (tomie). ana artinya bagian, sedangkan tomi artinya potongan atau irisan. anatomi adalah ilmu yang mempelajari bentuk dan susunan tubuh, baik secara keseluruhan maupun secara bagian-bagian, serta hubungan alat tubuh yang satu dengan yang lainnya. Fisiologi berasal dari bahasa latin yang berasal dari kata fisi (physis) dan logos (logi). fisi (physis) artinya cara kerja, sedangkan logos artinya ilmu pengetahuan. fisiologi adalah ilmu yang mempelajari faal atau fungsi atau pekerjaan dari tiap-tiap jaringan tubuh atau bagian dari alat-alat tubuh dalam keadaan normal. Sehingga, dapat disimpulkan anatomi & fisiologi adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari tentang susunan atau potongan tubuh dan bagaimana alat tubuh tersebut bekerja. Buku ini merupakan salah satu referensi untuk pembaca yang tertarik dengan dunia kesehatan khususnya yang sedang mengambil studi keperawatan ataupun yang bekerja di bidang terkait. Buku ini disusun secara sistematis untuk memudahkan pembaca memahami informasi yang terkandung di dalamnya. Sinopsis Buku ini berisi tentang dasar-dasar anatomi fisiologi, struktur organisasi tubuh, cairan dan elektrolit, sistem muskuloskeletal, sistem integumen, sistem pencernaan, sistem reproduksi pria, Sistem reproduksi wanita, sistem urinaria, sistem pernafasan, sistem penginderaan, sistem persarafan, sistem kardiovaskuler, sistem endokrin. Keterangan Jumlah Halaman : 260 Penerbit : Trans Info Media Tanggal Terbit : 22 Jun 2017 Berat : 0.254 kg ISBN : 9786022022374 Lebar : 15.0 cm Panjang : 20.0 cm Bahasa : Indonesia
Details
  • Jumlah Halaman

    0

    Penerbit

    Trans Info Media

  • Tanggal Terbit

    21 Jun, 2017

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

Similar Books