Buku Anak Saleh Lahir Dari Orang Tua Saleh - Karya Ihsan Baihaqi Ibnu Bukhari
s
Book 5

Anak Saleh Lahir Dari Orang Tua Saleh

Reviews (0 / 5)

by Ihsan Baihaqi Ibnu Bukhari

About this edition
"Jazakallah Abah Ihsan. Berasa full lagi baterainya, nih. Semangat"¦!" Usri, Bandung "Saya merinding bacanya. Allah menyelesaikan masalah saya lewat artikel Abah. Terima kasih." Titik Irna, Yogyakarta "Mantap, Abah! Rata-rata remaja mengeluh tidak bisa bicara dengan orang tua mereka. Tulisan-tulisan ini bisa menjadi refleksi bagi kami yang sudah mempunyai anak remaja. Nizmah Nachrawi, Denpasar "Subhanallah. Sungguh pembelajaran yang harus bahkan wajib kita baca untuk menambah ilmu agar menjadi orangtua yang lebih baik lagi. Insya Allah." Reny Afrianti, Bukittinggi "Terima kasih banyak Abah atas tulisannya. Suami saya ikut membaca dan meneteskan air mata. Mudah-mudahan ini adalah awal yang baik." Mia Adsa, Martapura Ayah, Ibu "¦ Apakah kalian ingin memiliki anak yang saleh? Anak yang saleh adalah anak-anak yang mencintai Allah SWT dan Rasul-Nya, menjalani ibadah wajib, mengerjakan ibadah sunah, berbakti kepada kedua orang tua, rendah hati dan tidak sombong, pemaaf dan mudah memaafkan, serta amanah dan jujur. Jika Ayah dan Ibu ingin memiliki anak saleh yang memiliki sifat-sifat seperti di atas, ada satu hal yang perlu Ayah dan Ibu cermati kembali. Satu hal tersebut yaitu apakah Ayah dan Ibu sendiri sudah menjadi orang tua yang saleh? Orang tua yang saleh adalah orang tua yang tidak membeda-bedakan kasih sayang di antara anak-anak mereka. Selain itu, orang tua yang saleh juga bisa mendengarkan keluh kesah dari sang anak, tanpa bersifat menghakimi dan banyak lainnya. Nah, Ayah dan Bunda, ayok sekarang berubah menjadi orang tua yang saleh karena anak yang saleh lahir dari kedua orang tuanya yang juga sama salehnya. Untuk itu, dengan adanya buku Menjaga Akidah & Akhlak Kurikulum 2013 Jilid 3 MA Kelas 12 ini diharapkan bisa menjadi ilmu, sehingga Ayah dan Bunda dapat berubah menjadi lebih baik lagi.
Details
  • Jumlah Halaman

    166

    Penerbit

    Tangga Pustaka

  • Tanggal Terbit

    04 Mar, 2018

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9789790831537

Similar Books