Buku Aku Anak Indonesia - Karya Asri Wulantini dkk
s
Book 5

Aku Anak Indonesia

Reviews (0 / 5)

by Asri Wulantini dkk

About this edition
Tahu enggak sih, ada, lo, hewan yang bisa ikut lomba balap selain kuda? Ya, betul sekali, hewan itu adalah sapi. Perlombaan balap itu diselenggarakan di salah satu daerah di Indonesia, yaitu Madura. Tidak cuma itu, ada banyak sekali keanekaragaman yang bisa kita pelajari di Indonesia, seperti makanan, permainan, kerajinan tangan, dan keunikan lainnya. Penasaran? Kamu ingin tahu lebih lanjut mengenai keanekaragaman dan keunikan yang ada di Indonesia? Yuk, kita cari tahu bersama-sama! Sains 4.0 adalah seri buku pengetahuan dari penerbit Kanak yang dikemas populer untuk mendukung anak menghadapi era revolusi SAINS industri 4.0. Diangkat dari prinsip-prinsip pembelajaran abad 21 yang mengedepankan kemampuan berpikir kritis, berkreasi dan berinovasi, kecakapan berkomunikasi, kolaborasi, kepercayaan diri, dan memanfaatkan perkembangan teknologi. Mari siapkan generasi penuh daya bersama KANAK. Daftar Isi Permainan Kaki Setang (Suku Buru) Amang Dan Ayam Holat (Suku Batak) Ukiran Pertama Yuven (Suku Asmat) Hiasan Bosara (Suku Bugis) Meayunan Pertama Kadek (Suku Bali Aga). Ali Takut Ondel-Ondel (Suku Betawi) Berlayar Jong! (Suku Melayu) Suara Aneh Di Tengah Sawah (Suku Sunda) Kirai Dan Tangkuluaknya (Suku Minangkabau) Warag Ngendog Istimewa (Suku Jawa) Lulur Lantai (Suku Sasak) Kue Lam Imay (Suku Banjar) Joki Karapan Sapi (Suku Madura) Putri Dan Tari Mappadendang (Suku Makasar) Kain Tenun Istimewa (Suku Dayak) Informasi Lain : Judul Buku : Aku Anak Indonesia Penulis: Asri Wulantini, Dian Wahyu, Dwi Rahmawati, Dyah Prameswarie, Fadila Hanum. Norma Widayati, Ratnani Latifah, Ridhayani Purba, Rima Muryantina, Vanda Arie, Vina Sri, Wahyu Rahmawati, Wahyu Setyorini, Yeti Nurmayati, Zahratul Wahdati Penyunting: Imran Laha Ridwan Alsyirad Cetakan pertama: Oktober 2022 Ilustrasi sampul: InnerChild Studio Ilustrasi isi: Agus Willy Perancang sampul: Karin Aninda Pratiwi Perancang isi: Fahri Nur Prasojo Penyelaras aksara: Delima Lestari linan
Details
  • Jumlah Halaman

    184

    Penerbit

    Kanak

  • Tanggal Terbit

    29 Nov, 2022

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    -

Similar Books