Buku AKASHA : Futo Detective 05 - Karya Sanjo Riku, Masaki Sato
s
Book 5

AKASHA : Futo Detective 05

Reviews (0 / 5)

by Sanjo Riku, Masaki Sato

About this edition
Di antara jenis buku lainnya, komik memang disukai oleh semua kalangan mulai dari anak kecil hingga orang dewasa. Alasan komik lebih disukai oleh banyak orang karena disajikan dengan penuh dengan gambar dan cerita yang mengasyikan sehingga mampu menghilangkan rasa bosan di kala waktu senggang. Komik seringkali dijadikan sebagai koleksi dan diburu oleh penggemarnya karena serinya yang cukup terkenal dan kepopulerannya terus berlanjut sampai saat ini. Dalam memilih jenis komik, ada baiknya perhatikan terlebih dahulu ringkasan cerita komik di sampul bagian belakang sehingga sesuai dengan preferensi pribadi pembaca. M&C! Publishing adalah penerbit di bawah Divisi Ritel dan Penerbitan Grup Kompas Gramedia, perusahaan penerbitan terbesar di Indonesia. Grup Kompas Gramedia memulai usaha dengan fokus di media cetak. Dalam perkembangannya, perusahaan telah berkembang menjadi kelompok usaha dengan berbagai divisi. Di bidang informasi, grup ini juga merambah ke media elektronik dan multimedia. M&C! Penerbitan telah menerbitkan berbagai judul dan jenis buku: komik, komik pendidikan, buku anak-anak, novel, buku nonfiksi. Salah Satunya seperti komik "Hai, Miiko! 02 - Edisi Khusus". AKASHA : Futo Detective adalah seri manga Jepang yang ditulis dan diilustrasikan oleh Sanjo Riku & Masaki Sato. Seri manga ini merupakan sekuel dari tokusatsu Kamen Rider W. Seri manga ini dimuat dalam majalah Weekly Big Comic Spirits milik Shogakukan mulai bulan Agustus 2017. Seri manga ini mengisahkan tentang Shotaro Hidari, seorang detektif swasta yang bekerja di Kantor Detektif Narumi bersama rekannya Raito Philip Sonozaki. Keduanya berubah menjadi Kamen Rider W, yang melindungi kota Futo dari Dopant, monster yang diciptakan oleh Gaia Memory. Mereka memecahkan kasus bersama atasan mereka, Akiko Narumi, yang biasa bergabung dalam penyelidikan mereka beserta suaminya, RyÅ« Terui, seorang anggota kepolisian sekaligus Kamen Rider Accel. Sinopsis Buku : Pelan tapi pasti, misteri Urafuto mulai terkuak"¦ Shotaro dan kawan-kawan menemukan cara untuk menjejakkan kaki di kota misterius penuh kengerian itu!
Details
  • Jumlah Halaman

    208

    Penerbit

    m&c!

  • Tanggal Terbit

    28 Dec, 2022

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    9786230308901

Similar Books