Buku 1 & 2 Korintus The Passion Translation - Karya Dr Brian Simmons
s
Book 5

1 & 2 Korintus The Passion Translation

Reviews (0 / 5)

by Dr.Brian Simmons

About this edition
Surat Paulus yang pertama kepada jemaat di Korintus membicarakan isu-isu seperti hidup saleh bahkan di tengah budaya yang rusak, dipersatukan sebagai satu tubuh tanpa persaingan, mempertahankan prioritas kemurnian seksual dan moral di dalam gereja, memahami lebih utuh peran karunia-karunia rohani dalam konteks gereja, berpegang pada kasih sebagai kebajikan terbesar yang harus hidup dalam hati mereka, mempertahankan ibadah yang tertib dengan penghargaan yang benar satu terhadap yang lain, dan menjaga agar pengharapan akan kebangkitan tetap menyala-nyala di hati mereka. Buku yang penuh pengajaran ini berisi banyak pengajaran indah yang diberikan Paulus kepada gereja yang masih muda itu yang akan memengaruhi hidup Anda juga. Surat Korintus yang kedua adalah surat yang paling pribadi dan mendalam di antara semua surat rasuli Paulus. Dia membuka hatinya kepada gereja di Korintus, memberitahukan kepada mereka rahasia-rahasia dari perjumpaannya yang menakjubkan dengan Yesus, dan mengajar mereka bagaimana dapat hidup dari satu kemenangan kepada kemenangan lainnya. Karena sekarang kita melihat bayangan yang tidak jelas dari teka-teki dan rahasia seolah-olah melihat ke cermin, tetapi suatu hari nanti kita akan melihat berhadapan muka. Pengertianku sekarang tidak lengkap, tetapi suatu hari nanti aku akan mengerti segala sesuatu, sama seperti segala sesuatu tentang aku sudah dimengerti sepenuhnya. Sampai saat itu terjadi, ada tiga hal yang tetap: yakni iman, pengharapan, dan kasih
Details
  • Jumlah Halaman

    184

    Penerbit

    Light Publishing

  • Tanggal Terbit

    20 May, 2018

  • Bahasa

    Indonesia

    ISBN

    SCOOPG201787

Similar Books